Cara Mudah Membaca Jam Digital
Cara Mudah Membaca Jam Digital

Cara Mudah Membaca Jam Digital

Diposting pada

Cara Mudah Membaca Jam Digital

Cara Mudah Membaca Jam Digital

Pembahasan artikel kali ini masih seputar materi matematika kelas dua ya di kelas dua ini adalahdasar – dasarnya materi matematika yang akan di berikan, namun perlu kalian ketahui bahwa pembahasan kali ini adalah mengenai Cara Mudah Membaca Jam Digital.

Kalian pasti sudah tau dong apa itu jam digital atauada yang belum tau nih atau ada yang tau namun tidak tau kalau jam tersebut yang dinamakan jam digital. Untuk kalian yang tidak mengeatahuinya artikel ini sangat membantu kalian.

Di artikel ini akan di bahas apa itu jam artikel bagaimana cara membaca jam digital danakan di berikan contoh soalnya, sangat menarik bukan ??? dan lengkap bukan penjelsan dari artikel ini mengenai Cara MudahMembaca Jam Digital.

Agar lebih paham perhatikanlah gambar dan contoh soal di bawah ini :

Gambar jam digital :

Cara Mudah Membaca Jam Digital 1

Dari model – model jam tersebutlah itu yang dinamakan jam digital, bagaimana sekarang sudah tau kan ???

Perlu kalian ketahui bhawa jam digital terbagi atas dua bilangan yang dipisahkan oelh titik dua, bilangan pertamanya menunjukkan jam bilangan sampai 24 dan bilangan kedua menunjukkan menit bilangan sampai 60.

Agar kalian tidak merasa bingung perhatikan contoh soal di bawah ini :

Cara Mudah Membaca Jam Digital 2

Dari ketiga contoh diatas semoga kalian sudah paham dan mengerti dan memahami cara pembacaan jam digital.

Semoga bermanfaat terimakasih

Baca Juga :